Rahasia Cantik Terbongkar! Tips Make Up Long Lasting Lebaran 2024, Untuk Pemula di Semua Kalangan Usia

Senin 11-03-2024,16:08 WIB
Reporter : Anggie Himan
Editor : Dimas Satriyo

10. Mascara 

Akhiri tampilan mata kamu dengan mengaplikasikan mascara untuk memberikan panjang,volume dan melentikan bulu mata kamu. 

 

11. Lip Product

Urutan meke up yang terakhir adalah menggunakan lipstik, lip tint, lip cream atau jenis pewarna bibir apa pun yang ingin kamu pakai.

 

12. Setting spray 

Urutan make up yang benar terakhir adalah menyemprotkan settting spray untuk mengunci keseluruhan hasil aplikasi make up agar tidak bergeser dan tahan lama, serta wajah tidak berminyak. 

Aplikasikan setting spray dari jarak sekitar 20 cm dari wajah. Semprotkan secara merata ke seluruh permukaan wajah. 

 

Jadi, sudah paham kan urutan make up yang tepat? 

Kamu dapat mencipatakan tampilan yang sempurna dan tahan lama setiap hari. 

Ingatlah untuk selalu membersihkan wajah dengan baik pada akhir hari untuk menjaga kesehatan kulit.(*)

 

Kategori :