JAKARTA, RADARPENA.CO - Bursa transfer musim dingin Manchester United yang akan melepaskan Anthony Martial ke Inter Milan pada musim dingin 2024.
Sebelumnya, Donny van de Beek dan Jadon Sancho yang terlebih dahulu telah menjalankan peminjaman ke Eintracht Frankfurt dan Borussia Dortmund.
Penyerang Manchester United yang rumornya telah mendapat tawaran di beberapa klub yang ada di Turki.
Anthony Martial yang dikabarkan telah dilirik oleh klub Turki yaitu Fenerbache yang sedang melakukan pembicaraan untuk meminjam pemain asal Prancis tersebut.
Pria kelahiran 5 Desember 1995 yang kini banyak klub Turki berminat untuk melakukan bursa transfer kepada striker Manchester United.
Dilansir dari Calciomercato.com, Inter Milan tertarik untuk merekrut Anthony Martial saat kontraknya berakhir di The Red Devils.
BACA JUGA:
- Jadwal Final Malaysia Open 2024, China Sukses Turunkan Empat Wakil di Babak Final
- Prediksi Everton vs Aston Villa Premier League Matchday 21, Line-up, H2H Serta Link Streaming
Inter Milan yang akan melakukan bursa transfer dengan status bebas transfer ke klub Erik Ten Hag.
il Nerazzurri tertarik dengan Anthony Martial sebab aksinya saat membela AS Monaco yang mengesankan dan menjadi perbincangan.
Inter Milan juga akan bersedia untuk membantu meningkatkan performa terbaiknya di dunia sepak bola lagi.
Rencana The Red Devils untuk melepaskan Anthony Martial sebenarnya sudah direncanakan sejak lama.
Anthony Martial yang gagal berkontribusi dengan baik di lini depan Setan Merah.
Erik Ten Hag yang tak lagi menginginkan pria berusia 28 tahun tersebut sebab kurang memberikan kontribusi dan tak masuk skema pelatih Mu.
Erik Ten Hag yang kecewa atas performa dari Anthony Martial yang tidak maksimal di lapangan dan akan melepaskan ke Inter Milan saat musim dingin.
Klub Inter Milan yang ingin menyelamatkan performanya dan berniat untuk pria berusia 28 tahun tersebut bergabung dengan il Nerazzurri dan bersedia untuk berinvestasi kepada Martial.