Peringatan di Tanggal 29 November, Menyimpan Banyak Makna dan Peristiwa

Rabu 29-11-2023,06:56 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Meski dikatakan sebagai perebutan wilayah namun perang dengan Israel membuat banyak kehilangan nyawa. 

Ironisnya sebagian besar korban yaitu perempuan dan anak-anak. 

BACA JUGA:Menteri ATR/BPN Serahkan 110 Sertifikat Warga Lampung Utara di Lanud BNY, Begini Pesan Hadi Tjahjanto

BACA JUGA:7 Kiat dari dr Zaidul Akbar untuk Mengontrol Kadar Gula Darah, Bagi Penderita Diabetes, Simak apa Saja

Dipilihnya tanggal 29 November karena bertepatan dengan diadopsinya Resolusi 181 (II) pada tanggal 29 November 1947. 

Resolusi tersebut adalah Rencana Pemisahan PBB untuk Palestina, yaitu usulan yang merekomendasikan pembagian Mandat Palestina. 

Namun, sampai saat ini belum juga ditemukan titik terang atau solusi dari konflik dua negara itu. 

Justru yang terjadi malah semakin banyaknya sipil yang menjadi korban jiwa.  

Tanggal 29 November juga dipilih karena makna dan signifikansinya bagi rakyat Palestina, dan sebagai pengingat bagi dunia luas bahwa rakyat Palestina belum mendapatkan hak-hak mereka yang tidak dapat dicabut. 

Tentu saja hak-hak tersebut berkaitan dengan hak atas kemerdekaan dan kedaulatan nasional, dan hak untuk kembali ke rumah dan harta benda mereka, hak tinggal dan hak hidup. 

3.Hari Salam Elektronik Internasional

Tanggal 29 November juga diperingati sebagai Hari Salam Elektronik Internasional. 

Peringatan ini dilakukan dengan cara mengirimkan kartu elektronik kepada orang-orang yang sudah lama tidak dihubungi.

Kartu elektronik atau e-cards merupakan ucapan digital atau kartu pos yang biasanya dikirim melalui media sosial tanpa melalui proses cetak. 

Kartu elektronik bisa berisi animasi dan teks seperti video e-cards sampai yang berbentuk permainan.

4.Hari Wanita Isdal

Hari Isdal Woman merupakan peringatan internasional yang diselenggarakan untuk menghormati dan mengenang semua orang yang meninggal dengan cara misterius. 

Hari ini jatuh pada tanggal 29 November yang diperingati setiap tahunnya.

Kategori :