Resep Hari ini, Semur Telur Ayam Kelezatan Rempah Indonesia dalam Setiap Gigitan

Senin 13-11-2023,09:00 WIB
Reporter : Yoga Pamungkas
Editor : Reza Fahlevi

RADARPENA.CO.ID - Hidangan semur telur ayam merupakan masakan khas Indonesia dengan cita rasa unik dan bumbu yang meresap sempurna ke dalam telur. 

Hidangan semur telur ayam menjadi salah satu favorit banyak orang karena kelezatannya yang sulit diungkapkan dengan kata-kata. 

Hidangan Semur telur ayam tak hanya menjadi sajian lezat, tapi juga potret kaya akan kekayaan rempah-rempah khas Indonesia. 

Karena rasanya yang khas dan cara memasaknya yang sederhana, hidangan semur telur ayam merupakan pilihan yang tepat untuk santapan istimewa sehari-hari.

BACA JUGA:

Berikut merupakan resep hidangan semur telur ayam  

Bahan

- Telur ayam 5 butir 

- Potong dadu 100 g tahu

- Minyak secukupnya

Bumbu

- kecap manis 4 sdm (sesuai selera)

- Daun salam 2 lembar 

- potong-potong 2 buah cabai keriting

- Memarkan 1 batang serai 

Kategori :