Tak Perlu Khawatir Basah, Simak 5 Daftar Hp Anti Air 2023

Rabu 08-11-2023,08:00 WIB
Reporter : Yoga Pamungkas
Editor : Reza Fahlevi

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Saat ini terdapat banyak HP tahan air yang beredar di pasaran.

 

HP tahan air dapat digunakan di dalam air atau di bawah guyuran air hujan tanpa khawatir akan merusaknya. 

 

Perlu diingat, Anda juga harus memperhatikan untuk tidak melebihi batas maksimal dari kedalaman dan waktu penggunaannya.

 

Jika beberapa tahun yang lalu HP tahan air ini kebanyakan dibanderol dengan harga yang cuku menguras dompet.

 

Saat ini sudah banyak HP serupa yang dijual dengan harga yang lebih terjangkau. 

 

BACA JUGA:

Berikut daftar HP anti air 2023 dengan harga terjangkau

 

1. Sharp Aquos Sense4 Plus

 

HP ini hadir dengan sejumlah fitur yang jadi andalan.

 

Cip kelas gaming yang dipadukan dengan tampilan yang cepat dan pengeras suara stereo.

 

Sharp Aquos Sense4 Plus menampilkan layar IGZO Full HD.

 

Dikenal memiliki konsumsi daya baterai yang lebih rendah.

 

BACA JUGA:

Detail gambar yang lebih akurat dan memiliki resolusi super tajam dibandingkan layar IPS. 

 

Layarnya memiliki laju penyegaran 90Hz, cocok untuk bermain game.

 

HP ini juga memiliki konfigurasi kamera yang laik dan bisa diandalkan untuk fotografi sehari-hari. 

 

2. Samsung galaxy A33

 

Galaxy A33 mempunyai sertifikasi IP67 yang dimiliki series sebelumnya  A32. 

 

Hal ini bikin bodi HP tahan debu di seluruh sisi, serta kedap air hingga kedalaman 1 meter selama 30 menit. 

 

BACA JUGA:

 

Selain itu, A33 juga punya OIS untuk mengoptimalkan fotografi di malam hari.

 

HP ini mengalami peningkatkan drastis berkat SoC Exynos 1280 secara performa

 

SoC ini lebih ngebut ketimbang Helio G80 milik series sebelumnya A32. 

 

3. Samsung galaxy xcover 

 

Samsung Galaxy Xcover 5 merupakan salah satu HP termurah yang sudah dibekali sertifikasi IP68 dan MIL-STD-810H. 

 

Ponsel ini tidak dirancang untuk keperluan konsumen umum, melainkan untuk para pekerja yang sering berkecimpung ke lapangan proyek.

 

BACA JUGA:

Ponsel dihadirkan dengan Xcover Key yang dapat dikusomasi, agar pengguna bisa mengakses fitur tertentu dengan hanya sekali tekan tombol. 

 

Tak hanya itu, HP ini bertenagakan Exynos 850 ini juga memiliki kapasitas baterai 3.000 mAh yang removable.

 

Karena bisa dicabut-pasang, Anda tidak perlu mengecas HP ini di kala baterainya habis. 

 

Tinggal dicabut yang lama, kemudian masukkan baterai cadangan. 

 

Keunikan lain dari HP ini adalah dukungan Security Maintenance Release dari Samsung selama 5 tahun berturut-turut.

 

BACA JUGA:

Guna menghindari ancaman bahaya yang berisiko terhadap privasi data.

 

Hanya ada satu varian penyimpanan pada HP ini yakni RAM 4 GB dengan memori internal 64 GB.

 

4. Samsung galaxy A34 5G

 

Samsung Galaxy A34 5G yang sudah mengantongi sertifikasi IP67. 

 

Hal ini membuatnya tahan meski sudah terendam di air selama 30 menit hingga kedalaman 1 meter.

 

Perangkat seharga Rp4,9 jutaan ini dibubuhkan dengan layar lebar 6,6 inci pada panel Super AMOLED, cerah dan colorful. 

 

BACA JUGA:

Tak hanya tahan terhadap rendaman air, perangkat juga hadir dengan Gorilla Glass 5 yang membuat layarnya kuat dari goresan dan retakan.

 

Di bagian belakangnya tersemat kamera utama 48 MP yang disertai dengan OIS.

 

Guna memaksimalkan pengalaman pada jenis pemotretan yang butuh durasi shutter lama. 

 

Tersedia juga gyro-EIS agar perekaman video berjalan lancar sekaligus terhindar dari efek guncangan.

 

Para pelaku kreasi konten juga akan dibantukan dengan dukungan video recording 4K di 30 FPS serta 1080p di 60 FPS. 

 

BACA JUGA:

5. Samsung galaxy A54 5G

 

Berbekal IP67, ponsel ini sanggup dibawa berendam di air pada kedalaman hingga 1 meter selama 30 menit.

 

Smartphone ini saya rasa memang diperuntukkan pada penggunaan jangka panjang. 

 

Karena selain tahan air, ia juga didukung update software OS hingga 4 kali serta patch keamanan hingga 5 tahun.

 

Samsung Galaxy A53 juga hadirkan chipset gaming kelas menengah yang andal untuk hadirkan frame rate stabil. 

 

Kameranya pun sudah dikemas dengan OIS + EIS demi hasil video yang kece tanpa terkendala isu shaky.

 

BACA JUGA:

Bahkan untuk kamera selfie-nya juga, ia sanggup merekam hingga resolusi 4K, loh. 

 

Dengan begini pengguna dapat lebih leluasa melakukan edit, zoom, atau crop pada hasil video tanpa khawatir kualitasnya menurun.

Kategori :