BACA JUGA:
- Bacaan Doa Meminta Hujan Lengkap Arab, Latin, dan Arti, Mohon Keberkahan di Musim Kemarau
- Bacaan Sholawat Nariyah Arab, Latin, Arti, dan 5 Keutamaan Jika Mengamalkannya
9. Maher Zain - Thank You Allah
Lagu Thank You Allah merupakan bentuk rasa syukur kita kepada Allah atas segala nikmat dan kebaikan-Nya.
Lirik lagu ini memiliki makna yang dalam dan mampu membuat hati kita tergerak untuk selalu bersyukur.
10. Opick - Lir-ilir
Lagu Lir-ilir merupakan lagu religi yang sangat klasik namun tetap menggugah hati. Liriknya mengandung pesan tentang pentingnya menjaga hati dan perasaan dalam menjalani hidup serta selalu mengingat Allah dalam setiap langkah.
11. Maher Zain - Sepanjang Hidup
Lagu Sepanjang Hidup mengingatkan kita akan pentingnya menjalani hidup ini dengan selalu mengingat Allah.
Liriknya yang sangat jujur dan tulus membuat kita semakin bersemangat untuk menjadi hamba yang taat.
12. Ungu - Andai Ku Tahu
Lagu Andai Ku Tahu dibawakan oleh grup musik Ungu. Sejak kemunculannya, lagi ini terus populer hingga kini.
Lagu Andai Ku Tahu ini menceritakan tentang seorang yang menyesali dosa-dosa yang telah diperbuatnya dan ingin bertaubat memohon ampunan-Nya.
BACA JUGA:
- Kumpulan Doa Orang Sakit yang Rasulullah SAW Amalkan Lengkap Arab, Latin, dan Artinya
- Kisah Nabi Ibrahim: Kekasih Allah yang Penuh dengan Ujian Hidup Serta 6 Mukjizat yang Dimilikinya
13. Opick - Obat hati
Lagu religi Islami terpopuler dan terbaik sepanjang masa selanjutnya adalah Obat Hati yang dibawakan oleh Opick.
Lagu ini menceritakan tentang apa saja obat hati bagi umat muslim untuk mendapatkan kedamaian jiwa dan ketenteraman hati yang mana terdiri dari 5 jenis obat hati.