Brand Oppo A77S - Smartphone OPPO memiliki satu tipe unggulan, yang sedang cukup naik daun penjualannya di Tanah Air.
Tipe itu, apalagi kalau bukan A77s yang memiliki banderol harga Rp 3.299.000 harga diskon serta punya ruang penyimpan besar.
Tipe ini masih tergolong cukup baru, karena baru di luncurkan akhir tahun 2022 sehingga sematan teknologi termutakhir.
Tak tanggung-tanggung OPPO memasang RAM setara 8GB + 8GB/128GB yang bisa memuat sekaligus menyimpan file pengguna.
Kelebihan lain tipe A77s adalah memiliki fitur kamera sebesar 50MP AlDua Camera sehingga mampu menghasilkan foto jernih.
Bukan saja foto namun video juga akan memperoleh gambar tajam, jelas serta jernih dan bersih efek dari fitur itu.
BACA JUGA:
Fitur camera milik OPPO A77s itu, bermanfaat sekali bagi fotografi maupun videografi mendapatkan kualitas foto dan video berkualitas baik.
Sisi design, OPPO sangat memahami model dan gaya, sehingga A77s didesign memaki bahan fiberglass-leather design.
Alhasil , OPPO tipe A77s memiliki tampilan yang stylish, dan elegant, mampu menaikkan kepercayaan diri pemakai.
kata keren layak disematkan kepada OPPO tipe A77s lantaran designnya memikat serta dibungkus warna yang trendy.
OPPO A77s berukuran tinggi 163,74 mm dan lebar 75,03 mm. Ukuran ini sangat pas sekali dalam genggeman.
Ketebalannya pun pas, ditangan, 7,99 mm versi panel (Starry Black) dan versi kulit (Sunset orange) 8,04 mm.
BACA JUGA:
Selain itu bobotnya sangat ringan, cuma 187 gram untuk versi panel (Starry Black) dan 190 gram untuk versi kulit (Sunset orange).
OPPO tipe A77s memasangkan processor Qualcom snapdragon 680 yang terkenal memiliki kinerja cepat.
Qualcom snapdragon 680 merupakan processor yang butuh daya sedikit saja, untuk bekerja,sehingga hemat.
Menggunakan processor ini, akan menghemat pemakain batteray, sehingga pengguna A77s tidak perlu mengulang-ulang charging.
Inilah mengapa OPPO memilih processor A77s sebagai otak dari kerja smartphone agar batteraysatu kali pengisian saja tapi tahan lama.
Ditambah lagi memperpanjang masa penggunaan daya, OPPO A77s, memasang baterai 4880mAh/18.88Wh (Rated Value)
serta pada (Typical value) menggunakan batteray 5000mAh/19.35Wh dengan tambahan fitur pengisian cepat.
Fitur pengisian cepat itu, 33W SUPERVOOC yang sangat dibanggakan brand OPPO untuk memanjakan penggemar mereka.
OPPO juga menyematkan fitur keamanan HP, dari kemungkinan disalahgunakan dengan memasang Biometrik.
Biometrik antara lain sidik jari, dan pengenalan wajah yang cuma bis diakses oleh yang telah terverifikasi sebelumnya (**)