Selain mendedikasikan dirinya di dunia tarik suara, Fanny diketahui juga memiliki usaha kecil yakni berjualan aksesoris. Usahanya ini ia beri nama Tampara Gawe dan identik dengan koleksi etnik, di mana semuanya merupakan homemade atau asli buatan tangannya sendiri.
Itulah beberapa fakta unik mengenai Fanny Soegiarto, vokalis dari band Soegi Bornean.***