11 Nama Bayi Terinspirasi dari Buah-Buahan yang Unik dan Penuh Makna

11 Nama Bayi Terinspirasi dari Buah-Buahan yang Unik dan Penuh Makna

Ilustrasi nama anak dari buah-buahan yang unik dan penuh dengan makna mendalam.--Freepik

10. Buah Berry

Nama anak yang terinspirasi dari nama buah yang terakhir adalah berry. Buah berry adalah jenis buah-buahan yang bentuknya kecil dan berbiji, memiliki rasa yang manis dan berwarna-warni. Nama ini membawa beberapa makna yang memberi kesan menyenangkan dan positif.

11. Buah Prune

Nama prune berasal dari buah prem yang sudah dikeringkan. Buah ini memiliki tekstur yang lembut dan cita rasa yang manis. Sebagai buah yang berasal dari proses pengeringan, prune memiliki makna kedewasaan dan kompleksitas rasa. Nama ini mencerminkan doa dan harapan orang tua gar sang anak bisa tumbuh dengan kepribadian yang matang, serta memiliki karakter yang baik dan bijak.

Nah itulah tadi beberapa nama buah yang menjadi inspirasi nama anak yang unik dan penuh dengan makna.

Semoga artikel ini bisa membantu kamu dalam memberikan sebuah nama yang sempurna untuk anak.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: