5 Rekomendasi Restoran di Sentul Bogor dengan Pemandangan Alam yang Menakjubkan

5 Rekomendasi Restoran di Sentul Bogor dengan Pemandangan Alam yang Menakjubkan

Ilustrasi restoran di Sentul Bogor dengan pemandangan alam --Instagram @kampoengkoneng_sentul

Berlokasi di Jalan Raya Bojong Koneng, Pancar Garden buka setiap hari mulai pukul 10.00 hingga 21.00 WIB, dan pada akhir pekan buka hingga pukul 22.00 WIB. 

Menu yang ditawarkan cukup beragam, mulai dari Nasi Goreng Kambing, Kwetiau Goreng Seafood, hingga hidangan ala barat seperti Spaghetti Carbonara dan Chicken Quesadilla. 

Untuk minuman, Pancar Garden menyediakan Black Tea, Kelapa Muda, Caramel Macchiato, dan Mango Juice. 

Harga menu di sini sedikit lebih tinggi, mulai dari Rp 25.000, namun sebanding dengan pengalaman bersantap yang ditawarkan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: