Hasil Uji Coba Pramusim 2024: Real Madrid vs AC Milan, Rossoneri Bekuk Juara UCL 1-0

Hasil Uji Coba Pramusim 2024: Real Madrid vs AC Milan, Rossoneri Bekuk Juara UCL 1-0

Real Madrid vs AC Milan di laga uji coba pramusim 2024-2025--Screenshot Instagram/@realmadrid

Skor 1-0 AC Milan unggul atas Real Madrid di babak pertama. Pada menit ke 59 AC Milan hampir mencetak gol kedua melalui aksi dari Liberali dari jarak dekat.

Namun aksinya masih gagal, bola melayang jauh di atas gawang. Hingga pada menit ke 63 Rossoneri kembali memberikan serangan kepada AC Milan dan hampir menjauh usai sundulan Malick Thiaw hanya membentur mistar gawang.

Tak selang waktu lama, Real Madrid hampir mencetak gol melalui tendangan dari Dani Ceballos yang mampu digagalkan oleh pemain AC Milan.

Hingga akhir babak kedua tak ada gol tambahan dari kedua tim, AC Milan menang dengan skor 1-0 atas Real Madrid.

Daftar Susunan Pemain

Real Madrid (4-3-3):

Thibaut Courtois, Lucas Vazquez, Mario Martin, Dani Ceballos; Arda Guler, Endrick Felipe, Brahim Diaz, Jesus Vallejo, Antonio Rudiger, Fran Garcia; Luka Modric.

Pelatih: Carlo Ancelotti.

AC Milan (4-2-3-1):

Lorenzo Torriani, Davide Calabria, Ruben Loftus-Cheek; Samuel Chukwueze, Mattia Liberali, Alexis Saelemaekers; Marco Nasti, Fikayo Tomori, Malick Thiaw, Filippo Terracciano; Ismael Bennacer.

Pelatih: Paulo Fonseca.

Demikianlah hasil pertandingan pramusim 2024 Real Madrid vs AC Milan yang dimenangkan oleh Rossoneri dengan skor 1-0.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: