Dapat Restu MUI, Hotman Paris Beri Sapi Limosin 700 Kg ke Masjid Diinul Qoyyimah: Bangga Dapat Gelar Gus

Dapat Restu MUI, Hotman Paris Beri Sapi Limosin 700 Kg ke Masjid Diinul Qoyyimah: Bangga Dapat Gelar Gus

Hotman Paris didampingi Wakil Sekretaris Jenderal MUI, Ikhsan Abdullah -hasyim asyari-radarpena.co.id

"Nama Gus itu diberikan di pesantren Tebu Ireng oleh Gus solah itu beneran dikasih gak main-main," sambungnya.

Tak hanya itu saja, Hotman Paris juga mengaku kalau dirinya sering memberikan ceramah di Pondok Pesantren Tebu Ireng.

"Dan saya sering ceramah di pesantren itu," ucap Hotman.

Lebih lanjut, Hotman Paris mengatakan rutin menyalurkan hewan kurban setiap tahun pada Hari Raya Idul Adha yang tersebar oleh tim Hotman 911 di seluruh Indonesia.

"Kita akan kasih setiap tahun terus, dan mengenai nambah apa enggak besok tergantung dari permintaan rekan-rekan karena kita Tim Hotman 911 di seluruh Indoenesia belim lagi di tambah dengan grup HWG," tutur Hotman.(hasyim)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: