Pemuda Asal Dramaga Bogor Tewas Tertimpa Pohon saat Berteduh di Jalan KS Tubun

Pemuda Asal Dramaga Bogor Tewas Tertimpa Pohon saat Berteduh di Jalan KS Tubun

--

"Sampai pukul 22.00 WIB ada 4 kejadian. Pohon tumbang di 2 titik, satu di Bogor Utara satu di Bogor Barat, banjir lintasan ada dua titik satu di Bogor Barat satu di Tanah Sareal. Yang menyebabkan korban jiwa di KS Tubun Bogor Utara," pungkasnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: