Ketahui Gejala Flat Spot pada Ban Mobil dan Ini Cara Antisipasinya

Ketahui Gejala Flat Spot pada Ban Mobil dan Ini Cara Antisipasinya

Ilustrasi Flat spot ban merupakan suatu kondisi ban yang berubah menjadi kotak dari yang seharusnya bulat.--Issuu

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Banyak yang tidak memahami bahwa mobil yang terlalu lama terparkir bisa menimbulkan flat spot pada ban mobil, apa itu?

Flat spot ban merupakan suatu kondisi ban yang berubah menjadi kotak dari yang seharusnya bulat.

Hal ini diakibatkan mobil yang dibiarkan terparkir dalam jangka Waktu yang cukup lama, sehingga terjadi penumpukan beban pada ban mobil dengan titik yang sama.

Selain itu, pengurangan tekanan angin pada ban membuat tekanan ban yang menyebabkan ban menjadi kotak tanpa disadari oleh pemilik mobil.

BACA JUGA:Bahaya Jika Diabaikan, Ini Ciri dan Penyebab 'Pentil' Ban Mobil Rusak

BACA JUGA:Hati-hati! Ini Bahaya Kendarai Mobil dengan Ban Kempes, Salah Satunya Bisa Meledak

Istilah flat spot memang sudah dikenal dalam kalangan otomotif, di mana ada dua dampak yang terjadi yakni bersifat sementara dan selamanya.

Dampak flat spot tergantung dari lamanya beban ban yang membuat ban menjadi kotak, jika sifatnya selamanya tentu membuat ban mobil harus diganti.

Beruntung apabila dampaknya hanya sementara, karena ban mobil akan Kembali normal menjadi bulat bila ditambahkan angin dan digunakan.

Nah apabila Anda adalah golongan yang jarang menggunakan mobil dan membiarkan mobil terparkir cukup lama, ada beberapa tips untuk menghindari kejadian Flat Spot pada ban.

Tips Mencegah Flat Spot pada Ban Kendaraan

Berikut ini tips untuk menjaga ban mobil agar tidak terjadi flat spot yang bisa menyebabkan kerugiaan:

1. Gunakan penyanggah ban. 

Jika kendaraan tidak dipakai dalam jangka waktu yang sangat lama, dianjurkan untuk menggunakan penyanggah ban.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: