4 Cara Kelola Gaji Bulanan Agar Terhindar dari Boros dan Merana di Tanggal Tua

4 Cara Kelola Gaji Bulanan Agar Terhindar dari Boros dan Merana di Tanggal Tua

Ilustrasi orang yang salah dalam mengelola gaji bulanan yang menyebabkan masalah ekonomi--Freepik

2. Perhatikan pengeluaran tak terduga

Banyak hal yang tidak bisa diprediksi dalam kehidupan, hal tersebut bisa jadi menyangkut pada pengeluaran bulanan. Mulai dari hal yang kecil hingga hal yang besar perlu ada antisipasi.

Untuk itu perlu adanya penyisihan anggaran untuk pengeluaran tak terduga yang mungkin bisa terjadi. Supaya kamu lebih siap dalam anggaran, agar tidak terjadi utang.

BACA JUGA:

3. Hindari kartu kredit

Dengan adanya kartu kredit memang sebenarnya sangat membantu untuk membeli kebutuhan. Namun pada kenyataannya hal ini bisa saja jadi jebakan kamu loh.

Kartu kredit bisa menjebak kamu membeli barang yang tidak dibutuhkan dan menimbulkan kecanduan untuk melakukan pembayaran dengan kartu kredit.

Kebiasaan ini bisa membuat kamu terjebak situasi yang memberatkan kamu lantaran cicilan dari penggunaan kartu kredit. Biasakan menabung untuk memiliki sesuatu hal yang mungkin belum terlalu dibutuhkan.

Gunakan kartu kredit apabila memang dalam keadaan yang terdesak.

4. Buat dua rekening bank yang berbeda

Salah satu cara untuk belajar menabung adalah dengan membuat 2 rekening yang berbeda. Hal ini bertujuan untuk menyisihkan sedikit dari gaji kamu untuk dijadikan tabungan dan bisa menjadi persiapan di masa mendatang.

Gunakan kartu debit pertama untuk kebutuhan bulanan, dan kartu debit kedua untuk tabungan dan jangan diganggu gugat atau diotak-atik.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: