Catat Tanggalnya, JKT48 Akan Segera Rilis Single Original Ketiga "Magic Hour"
JKT48 mengumumkan akan merilis single original terbarunya yang berjudul 'Magic Hour'-Instagram@jkt48--
Khusus bagi anggota OFC atau Official Fans Club JKT48, akan ada kesempatan untuk menonton film pendek 'Magic Hour' bersama dengan anggota JKT48 yang diumumkan melalui situs resmi JKT48.
Acara ini akan berlangsung di CGV fX Sudirman, tanggal 8 Mei 2024 dari jam 18:30 WIB. Peserta akan ditentukan melalui undian.
Reservasi tiket undian dapat dilakukan mulai 4 Mei 2024 jam 11:00 WIB secara daring.
Tiket undian tidak dikenakan biaya. Fans yang belum menjadi anggota OFC dapat mendaftar melalui situs JKT48.
Nantikan informasi lebih lanjut di media sosial (X dan Instagram) serta kanal YouTube JKT48.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: