Prediksi Arsenal vs Bayern Munchen Liga Champions Babak Perempat Final 10 April 2024

Prediksi Arsenal vs Bayern Munchen Liga Champions Babak Perempat Final 10 April 2024

Prediksi Liga Champions Arsenal vs Bayern Munchen-Foto: Screenshot Instagram/@arsenal-

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Jadwal pertandingan Liga Champions 2023-2024 babak perempat final yang akan dilaksanakan pada 10 April 2024.

Akan ada duel antara Arsenal vs Bayern Munchen yang digelar di Emirates Stadium, kick off dimulai pada pukul 02.00 WIB.

Pertandingan ini dapat kamu saksikan melalui layanan live streaming di Champions TV 2 dan streaming Vidio, link tersedia di akhir artikel.

Pertemuan terakhir kedua tim tersaji pada 8 Maret 2017 lalu di pertandingan Liga Champions babak 16 besar dan berakhir dengan kemenangan Die Roten skor 5-1.

Arsenal dalam laga ini jauh lebih diunggulkan dan memiliki peluang menang di kandang sendiri.

BACA JUGA:

Ditambah The Gunners berhasil meraih enam kali kemenangan dan tak terkalahkan dari total tujuh laga terakhirnya di semua kompetisi.

Sementara tim tamu sedang dalam performa menurun, Die Roten menelan dua kali kekalahan beruntun di pertandingan Liga Jerman.

Bayern Munchen kalah atas Borussia Dortmund dengan skor 2-0 dam kalah dari Heidenheim dengan skor 3-2.

Pada laga terakhir The Gunners berhasil menang telak atas Brighton dengan skor 3-0 pada 6 April 2024.

Sementara pada laga terakhir Bayern Munchen 6 April 2024 menelan kekalahan di markas Heidenheim dengan skor 3-2.

Head to Head

5 Pertemuan Terakhir Arsenal vs Bayern Munchen:

  • 08 Maret 2017 : Arsenal 1 - 5 Bayern Munchen
  • 16 Febuari 2017 : Bayern Munchen 5 - 1 Arsenal
  • 05 November 2015 : Bayern Munchen 5 - 1 Arsenal 
  • 21 Oktober 2015 : Arsenal 2 - 0 Bayern Munchen
  • 12 Maret 2014 : Bayern Munchen 1 - 1 Arsenal

5 Pertandingan Terakhir Arsenal:

  • 10 Maret 2024 : Arsenal 2 - 1 Brentford 
  • 13 Maret 2024 : Arsenal 1 - 0 Porto 
  • 31 Maret 2024 : Manchester City 0 - 0 Arsenal 
  • 04 April 2024 : Arsenal 2 - 0 Luton Town
  • 06 April 2024 : Brighton 0 - 3 Arsenal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: