Booster ASI Bagi Para Ibu Menyusui, Tetap Lancar dan Sehat Walau Sedang Jalani Ibadah Puasa

Booster ASI Bagi Para Ibu Menyusui, Tetap Lancar dan Sehat Walau Sedang Jalani Ibadah Puasa

Berikut ini adalah booster alami yang bermanfaat bagi ibu menyusui, apa saja ya--freepik.com

Bawang Putih nyatanya juga bisa menjadi ASI Booster alami.

Walaupun memiliki aroma dan rasa yang cukup menyengat, ternyata bawang putih juga dapat meningkatkan suplai ASI pada ibu menyusui.

BACA JUGA:Waspada Kehamilan Ektopik! Yuk Kenali Gejala dan Cara Penanganannya

BACA JUGA:Bolehkan Ibu Hamil Berpuasa di Bulan Ramadan? Ternyata Begini Hukumnya dalam Pandangan Islam

5. Pepaya

Pepaya terkenal sebagai buah untik melancarkan pencernaan.

Salah satu buah di antaranya yakni buah pepaya. Pepaya termasuk buah yang kaya gizi, mengandung kalori, karbohidrat, protein, lemak, serat, antioksidan, vitamin A, vitamin B1, vitamin B2, vitamin B3, vitamin B5, vitamin B6, asam folat, vitamin C, vitamn E dan vitamin K.

Selain itu pepaya juga ampuh menjadi ASI Booster.

Karena pada buah pepaya terdapat kandungan yang bisa meningkatkan kandungan hormon oksitoksin.

Yaitu hormon yang menyebabkan produksi ASI dari kelenjar ASI.

 

Itulah beberapa bahan yang bisa menjadi ASI Booster alami.

Menjalankan ibadah puasa adalah salah satu kewajiban agama. Tentunya perlu juga untuk senantiasa menunaikannya dengan tidak mengesampingkan kesehatan tubuh.

Terutama bagi para ibu menyusui.

Kesehatan yang diperhitungkan tidak hanya kesehatan tubuh pribadi saja melainkan juga harus memperhitungkan kesehatan dan kelancaran pemberian nutrisi bagi si bayi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: