Wisata Gunung Telomoyo, Pas untuk Liburan

Wisata Gunung Telomoyo, Pas untuk Liburan

Wisata Gunung Telomoyo--

Rute ke Gunung Telomoyo

Salah satu titik keberangkatan unutk memulia perjalanan Ke Gunung Telomoyo bisa menggunakan rute dari Kota Magelang. Berikut titik-titik lokasi yang nantinya dilewati dari Kota Magelang menuju tempat wisata Gunung Telomoyo. Jalan Sriwijaya - Jalan Beringin I - Jalan Beringin II - Jalan Soekarno Hatta - Jalan Magelang - Kopreng - Jalan Grabag - Merapisari - Wisata Telomoyo. 

Spot wisata di Gunung Telomoyo:

1. Inggil Telomoyo dengan aktivitas Flying Fox 

Jika kamu bosan dengan berfoto-foto, maka bisa melakukan aktivitas lain, yakni menjajaln zipeline gantole di Inggil Telomoyo. Lokasinya dekat dengan puncak. 

Zipeline gantole adalah semcam flying fox. Wisatawan akan meluncur dengan posisi seperti naik gantole. Sensasi ketika main permainan ini adalah kbisa merasakan terbang di langit. 

Bagi wisatawan yang menunggu akan di suguhi dengan olahan kopi khas Telomoyo, yakni Kopi Sepakung. 

2. Camping Ground di Puncak Telomoyo

Wisatawan yang ingin bermalam atau nginap di kawasan puncak Gunung Telomoyo dengan cara camping atau berkemah. Area camping berada di bagian timur puncak. Tempat ini bisa dijangkau dengan jalan kaki dari bawah atau berjalan dekat area parkir. 

3. Dek Kaca Awang-awang Sky View Telomoyo

Tempat ini adalah semacam spot foto seperti spot foto gunung gardu pandang. Para wisatawan akan berada di dek kaca untuk menikmati indahnya panorama alam. 

BACA JUGA:Anomali Suara PSI Terungkap, KPU Banten: Yang Bisa Perbaikan Sirekap KPU Pusat 

BACA JUGA:Apa Itu Samsung Knox? Ini Fungsi dan Penjelasannya

 

4. Taman Langit Telomoyo

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: