7 Peluang Kerja Lulusan Jurusan Hukum, Bukan Cuma Pengacara dan Hakim

7 Peluang Kerja Lulusan Jurusan Hukum, Bukan Cuma Pengacara dan Hakim

Peluang kerja di bidang hukum pada kenyataannya tidak sebatas hakim,pengacara ataupun notaris--

JAKARTA,RADARPENA.DISWAY.ID - Saat kamu memilih kuliah jurusan hukum, kebanyakan orang akan berasumsi bahwa cita-citamu pasti menjadi seorang pengacara. 

Atau bahkan kamu memang ingin menjadi pengacara sejak memulai dan menjalani kuliah. 

Profesi pengacara atau advokat memang terdengar keren dan menantang. 

Apalagi dengan gambaran gaji yang relatif tinggi. Bidang yang bisa di pilih pun beragam. 

 

Bisa menjadi pengacara kriminal atau pembela pidana, ketenagakerjaan, pajak, dan banyak lagi sesuai dengan spesialisasi kamu. 

Ilmu hukum merupakan studi yang mempelajari tentang sistem hukum dasar dan hukum internasional yang berlaku di kehidupan masyarakat. 

Umumnya, hukum merupakan fakultas yang memiliki banyak peminat. Hal ini berlaku karena tak sedikit jumlah prospek kerja yang menunggu lulusan ilmu hukum

Tidak hanya prospek pekerjaan yang menjanjikan, tetapi mata kuliah juga cukup menarik. 

Tidak heran, kalau jurusan yang satu ini banyak diminati oleh para calon mahasiswa. 

 

Bagi kamu lulusan jurusan hukum atau baru berencana untuk mengambil jurusan hukum tak perlu bingung mau kerja apa setelah lulus karena sudah terbukti bisa masuk ke berbagai bidang, seperti sektor legal, ekonomi, pendidikan, diplomasi, hingga bisnis. 

Bagaimana, tertarik memilih jurusan hukum? 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: