7 Bisnis yang Bakal Beruntung di Tahun Naga Kayu: Salah Satunya yang Berkaitan dengan Logam

7 Bisnis yang Bakal Beruntung di Tahun Naga Kayu: Salah Satunya yang Berkaitan dengan Logam

Bisnis yang beruntung di tahun Naga Kayu 2024-ilustrasi-Pinterest

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Tahun baru Imlek 2575 Kongzili pada 2024 merupakan kelahiran shio Naga didampingi elemen kayu.

Dalam budaya china, naga memiliki simbolisme yang sering kali mewakili kualitas positif seperti kekuatan, keberuntungan, dan kebijaksanaan.

Mereka yang lahir di bawah tanda naga disebut inovatif dan sering kali berkembang dalam karier profesionalnya.

Pada tahun Naga Kayu melambangkan kesempatan bagi pelaku bisnis untuk bekerja keras demi mendapatkan rezeki yang lebih banyak.

BACA JUGA:Viral! Kotak dan Surat Suara Pemilu 2024 di Paniai Papua Tengah Dirusak hingga Dibakar

BACA JUGA:Nyoblos di Bojong Koneng, Prabowo Subianto: Semoga Pemilu Berjalan Damai

Terutama bisnis yang terkait dengan elemen logam, karena disebut sebagai elemen yang diperlukan untuk mengontrol kayu.

Berikut 7 bisnis yang beruntung di tahun Naga Kayu 2024

1. Hukum

2. Militer

3. Elektronik

4. Perhiasan

5. Tekstil

6. Furnitur

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: