Ini Alasan Mengapa Pangeran Mateen Tak Bisa Jadi Sultan Brunei Darusslaam
Pangeran Mateen.-Foto: Instagram.com/@tmski-
Sementara anak pertama dari Sultan Hassanal Bolkiah dengan istri pertamanya, Ratu Saleha adalah Pangeran Al-Muhtadee Billah. Dan apabila Pangeran Al-Muhtadee Billah telah menjadi raja dan terjadi sesuatu sehingga tahtanya kosong, maka salah satu dari kedua putranya yang akan meneruskannya.
BACA JUGA:
- Prabowo Singgung Lawan Politik saat Kampanye di Sumatera Utara: Jangan Jadi Malin Kundang!
- Atlet Angkat Besi Lisa Rumbewas Meninggal Dunia, NOC Sampaikan Belasungkawa
Mereka adalah Pangeran Abdul Muntaqim dan Pangeran Muhammad Aiman, putra dari Pangeran Al-Muhtadee Billah sekaligus cucu pertama Sultan Hassanal Bolkiah.
Berikut adalah suksesi atau penerus takhta kerajaan Brunei Darussalam:
- Putra Mahkota Pangeran Al-Muhtadee Billah (anak laki-laki pertama Sultan Hassanal Bolkiah dari istri pertamanya)
- Pangeran Abdul Muntaqim (cucu laki-laki Sultan Hassanal Bolkiah, anak laki-laki pertama Pangeran Al-Muhtadee Billah)
- Pangeran Muhammad Aiman (cucu laki-laki Sultan Hassanal Bolkiah, anak laki-laki kedua Pangeran Al-Muhtadee Billah)
- Pangeran Abdul Malik (anak laki-laki kedua Sultan Hassanal Bolkiah dari istri pertamanya)
- Pangeran Abdul Mateen (anak laki-laki kedua Sultan Hassanal Bolkiah dari istri keduanya)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: