One Piece Info: Selain Luffy, Sosok Hebat Ini Juga Adalah Murid Silver Rayleigh
Selain itu, dia juga berhasil memotong taring dari Dewa Gunung yang mengacau di kota.
Meskipun Oden adalah sosok yang kuat, namun levelnya saat itu hanya sekedar di Wano saja.
Sampai kemudian dia bertemu dengan kelompok Roger dan bergabung denganya.
Kozuki Oden sangat takjub dengan sosok Roger dan juga berbagai ide dan pemikirannya.
Dan bukan tidak mungkin dia juga sangat takjub oleh kekuatan berpedang Rayleigh.
Bisa jadi, teknik Haki dan juga teknik berpedang yang membuat Kaido harus terluka adalah hasil latihannya bersama Rayleigh.
Itulah beberapa teori dari para fans One Piece yang berspekulasi tentang siapa saja murid Silver Rayleigh selain Luffy.
Simak kisah petualangan Luffy dan teman-teman bajak lautnya dalam Serial One Piece.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: