Inisiatif Cina Kurangi Penderita Pneumonia Misterius, Jangan Sampai Kejadian Covid Terulang

Inisiatif Cina Kurangi Penderita Pneumonia Misterius, Jangan Sampai Kejadian Covid Terulang

BACA JUGA:Kenali Ciri Gejala Asma Serta Cara Penanganannya

Mengenal Pneumonia Misterius

Mengutip dari bbc.com, "Pneumonia" adalah istilah medis umum yang digunakan untuk menjelaskan infeksi dan peradangan paru-paru. 

Hal ini dapat disebabkan oleh berbagai virus, bakteri, atau jamur. Pneumonia dapat menimbulkan gejala ringan hingga berat.

Wabah misterius yang melanda China baru-baru ini, barangkali berkaitan dengan Mycoplasma pneumoniae, yang kemudian memicu penyakit walking pneumonia atau pneumonia berjalan. 

Gejalanya antara lain: demam, sakit tenggorokan, kelelahan, batuk berkepanjangan yang berlangsung berminggu-minggu atau bahkan berbulan-bulan.

Memang, wabah misterius ini belum masuk ke Indonesia, tapi kita perlu wasapa dari sekarang. Pengalaman Covid-19 yang lalu dapat dijadikan pelajaran.

Mencegah Pneumonia Masuk Indonesia

Kita bisa mencegah wabah ini masuk ke Indonesia dengan cara tidak berlibur ke China hingga keadaan di China kembali membaik. 

Atau, kalaupun pergi ke China, masyarakat diharapkan untuk tidak membawa anak-anak dulu, karena sangat rentan terkena pneumonia misterius.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: