Nyeri Dada Sebelah Kiri Belum Tentu Alami Jantung,Simak Penjelasannya!
Akan tetapi jika Anda mengalami rasa sakit, bengkak dan nyeri di sekitar tulang rusuk, kemudian rasa sakit makin parah saat berbaring, menarik napas dalam-dalam, batuk dan bersin, berarti Anda memiliki kondisi yang disebut costochondritis.
Costochondritis disebabkan oleh peradangan pada persendian antara tulang rawan yang menyambungkan tulang rusuk ke tulang dada (sternum).
Sebaiknya Anda segera mengunjungi dokter untuk memperoleh terapi pengobatan.
6.Hernia Hiatal
Hernia Hiatal adalah kondisi ketika lambung bagian atas terdorong naik hingga ke permukaan diafragma.
Kondisi ini dapat menyebabkan rasa panas di dada (heartburn) dan berakhir menimbulkan nyeri pada dada sebelah kiri.
Itulah beberapa kondisi yang bisa muncul dari rasa nyeri di dada sebelah kiri Anda.
Alangkah baiknya jika anda merasakan salah satu gejala tersebut yang tidak beres pada kondisi tubuh Anda maka segeralah pergi ke dokter.
Sehingga bisa ditangani lebih lanjut oleh ahlinya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: