3 Jenis Tanaman Hias Cocor Bebek, Manfaat, dan Cara Merawatnya di Rumah, Segera Tanam!

3 Jenis Tanaman Hias Cocor Bebek, Manfaat, dan Cara Merawatnya di Rumah, Segera Tanam!

Tanaman ini dapat ditempatkan di berbagai sudut ruangan, mulai dari meja kerja, lantai, bahkan di tempat tidur.

Cara Merawat Tanaman Hias Cocor Bebek 

Dalam perawatannya, cocor bebek termasuk tanaman yang mudah dirawat dan tahan terhadap berbagai kondisi lingkungan. 

Cocor bebek membutuhkan media tanam yang gembur, dengan kadar air yang cukup. 

Selain itu, cocok bebek dapat tumbuh dengan baik di bawah sinar matahari langsung (minimal 4 jam per hari) atau cahaya tidak langsung.

Penyiraman cocok bebek dilakukan secara rutin, dengan interval yang tergantung dari kondisi lingkungan tempat tumbuhnya. 

BACA JUGA:

Idealnya, cocor bebek disiram sebanyak 1 - 2 kali dalam seminggu. Selain itu, pemupukan juga penting dilakukan untuk menjaga pertumbuhan dan kesehatannya.

Pemilihan pot juga menjadi faktor penting dalam merawat cocor bebek. Pot yang digunakan harus mempunyai saluran air yang baik, sehingga air dapat lancar keluar. 

Pot yang terlalu besar juga dapat memperlambat pertumbuhan cocor bebek. Oleh karena itu, pemilihan pot yang sesuai dengan ukuran cocor bebek sangat penting.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: