Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Terindah di Dunia Islam dalam Bahasa Arab Berserta Maknanya
Sumayyah memiliki makna kebanggaan dan berkedudukan tinggi.
Sumayyah sendiri memiliki makna yang kuat, dan sangat erat hubungannya dengan keberuntungan dan kebahagiaan.
Dengan pemberian nama Sumayyah, diharapkan bayi perempuan kita menjadi bati yang memiliki kemuliaan dan kehormatan.
6. Naima
Naima adalah nama bayi perempuan yang sangat populer, terutama di seluruh dunia Islam, dan sering dianggap sebagai nama yang menunjukkan kebaikan serta kebijaksanaan.
BACA JUGA:
- Tips Ini Dapat Mengembalikan Nafsu Makan Pada Anak Lho, Simak Yuk!
- Julie Estelle Umumkan Kelahiran Anak Pertama Melalui Foto Menggemaskan Di Media Sosialnya
Selain tergolong dalam nama bayi islam dari asal bahasa Arab, uniknya kata ini ada pada arti dan maksud nama Naima yang memiliki makna Menikmati hidup.
Kita pun dapat maknai arti Menikmati hidup sebagai doa agar calon bayi perempuan kita didoakan supaya menjadi perempuan berjiwa, hidup, dan tumbuh dengan baik.
7. Sana
Nama Sana merupakan nama yang indah untuk bayi perempuan. Pasalnya, nama ini memiliki makna baik sekali, pandai dan cerdas, indah, serta pandai dan cemerlang.
8. Amira
Amira berasal dari bahasa Arab dan berarti putri, pemimpin yang baik, dan dapat dipercaya.
Nama ini sangat cocok untuk bayi perempuan, dan sangat populer di seluruh dunia Islam, terutama di kalangan keluarga Muslim.
Amira dianggap sebagai nama yang menunjukkan kecantikan dan keelokan.
BACA JUGA:
- Sinopsis Film The Boy, Boneka Anak Laki-Laki Yang Penuh Teror Misterius
- Kumpulan Dongeng Cerita Rakyat Untuk Anak-Anak Yang Mengandung Pesan Moral
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: