Beragam Jenis Oli untuk Motor Matic: Menjaga Performa Mesin Anda

Beragam Jenis Oli untuk Motor Matic: Menjaga Performa Mesin Anda

Castrol POWER1 Scooter 10W-40 dilengkapi dengan Power Release Technology untuk meningkatkan performa sepeda motor dengan mengoptimalisasi gesekan sehingga mendapatkan akselerasi yang lebih cepat.

Spesifikasi Castrol Power1 Scooter:

  • Jenis: Sintetis
  • SAE: 10W-40
  • API: SL
  • JASO: MB
  • Ukuran: 800 ml, 1000 ml
  • Rentang harga: Rp43.500 – Rp195.000

BACA JUGA:Yuk Simak! Begini Cara Cek Pajak Motor, Mudah dan Praktis

10. SyneRal - Synthetic MATIC API SN 10W-30 JASO MB

Pelumas yang diformulasikan secara khusus untuk sepeda motor matic masa kini dengan teknologi multi active untuk selalu menjaga tingkat kelicinan pelumas disaat suhu panas mesin yang berlebihan.

Spesifikasi SyneRal - Synthetic MATIC API SN 10W-30 JASO MB

  • Jenis: Sintetis
  • SAE: 10W-30
  • API: SN
  • JASO: MB
  • Ukuran: 800 ml, 1000 ml
  • Rentang harga: Rp74.250 – Rp122.000

11. Repsol Moto 4T 10W30 Matic

Oli Repsol Moto 4T 10W30 Matic dirancang khusus untuk kendaraan motor matic 4 tak atau scooter. Oli ini mampu melindungi mesin motor terutama di daerah perkotaan yang banyak melalui kemacetan.

BACA JUGA:Penjualan Turun Akibat Subsidi Kecil, Electrum Minta Konsumen Dipermudah Dalam Pembelian Motor Listrik

Spesifikasi Repsol Moto 4T 10W30 Matic

  • Jenis: Sintetis
  • SAE: 10W-30
  • API: SJ
  • JASO: MB
  • Ukuran: 800 ml
  • Rentang harga: Rp39.000 – Rp88.500

12. Castrol Activ Matic

Castrol Activ Matic dilengkapi dengan Molekul Actibond untuk motor 4 tak yang diformulasikan secara unik untuk melekat pada bagian-bagian penting bahkan ketika mesin mati.

Spesifikasi Castrol Activ Matic:

  • Jenis: Semi sintetis
  • SAE: 10W-30 dan 20W-40
  • API: SN
  • JASO: MB
  • Ukuran: 800 ml
  • Rentang harga: Rp40.000 – Rp94.000

13. BM1 PC 1500 Matic

BM1 PC 1500 Matic adalah pelumas semi sintetis yang dibuat khusus untuk sepeda motor matic dengan mesin teknologi dan presisi tinggi, dengan keunggulan PC-AFA, melindungi mesin dari gesekan secara maksimal, sehingga mengurangi konsumsi bahan bakar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: