Ketahui! Gejala Penyakit Asma Serta Cara Pengobatannya

Ketahui! Gejala Penyakit Asma Serta Cara Pengobatannya

JAKARTA, RADARPENA - Kamu sering sesak nafas dan belum pernah periksa ke dokter apa penyebab dan mengapa sering terjadi?

Bisa jadi itu terkena asma loh, tapi ada juga beberapa faktor lingkungan seperti polusi, udara yang lembab, dan berdebu.

Sebaiknya dilakukan pencegahan agar tidak terlalu parah dan kamu harus memahami bagaimana cara penanganannya.

Bisa saja sesak nafas itu karena asma, supaya tidak terjadi komplikasi kamu harus mengetahui lebih lanjut cara pengobatan serta gejala penyakitnya.

BACA JUGA:Hati-hati dengan Kolesterol Tinggi, Kenali Gejalanya dan Cara Pengobatannya

Yuk simak artikel ini akan membahas mengenai gejala asma dan cara pengobatannya.

Dilansir dari beberapa sumber, asma merupakan masalah kesehatan yang terjadi pada sistem pernapasan, tepatnya di organ paru-paru.

Asma biasanya membuat penderitanya kesulitan untuk bernapas karena peradangan dan penyempitan di saluran pernapasan.

Berikut ini beberapa faktor penyebab asma :

BACA JUGA:Kenali Penyebab Osteoporosis, Gejala Serta Cara Pengobatan

  1. Infeksi saluran pernapasan tertentu selama masa kanak-kanak.
  2. Perokok aktif dan pasif.
  3. Ada riwayat keluarga yang asthma/alergi
  4. Alergi makanan tertentu.
  5. Penggunaan obat - obatan tertentu.
  6. Stress dan gangguan kecemasan.
  7. Udara yang dingin.
  8. Aktivitas berlebih seperti olahraga berat, terlalu banyak tertawa atau bernyanyi.

Asma juga merupakan suatu kelainan berupa peradangan kronik saluran napas yang menyebabkan penyempitan saluran napas atau disebut dengan hiperaktifitas bronkus.

BACA JUGA:Obat Herbal Asam Urat Ini Dijamin Ampuh Untuk Sembuhkan Asam Uratmu

Sehingga menyebabkan gejala episodik berupa mengi, sesak napas, dada terasa berat dan juga batuk terutama pada malam hari.

Lalu apa saja gejala umum dari penyakit asma? Berikut ini dilansir dari beberapa sumber gejala asma :

  • Badan lemas dan lesu.
  • Batuk, sesak napas, napas berbunyi mengi, dada terasa berat.
  • Rasa gelisah yang tak biasa.
  • Sering menghela napas.
  • Makanan atau minuman yang mengandung zat adiktif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: