Cara Mudah Cek Dana Bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) Lewat HP, Simak Besarannya!

Selasa 13-08-2024,18:10 WIB
Reporter : Verly
Editor : Dimas Satriyo

5. Klik Tombol Cek:

  • Setelah semua data terisi dengan benar, klik tombol "Cek Penerima PIP".

6. Lihat Hasil:

  • Tunggu beberapa saat hingga sistem memproses data kamu.

Hasil pencarian akan ditampilkan di layar. Jika kamu terdaftar sebagai penerima PIP, maka akan muncul informasi terkait.

BACA JUGA:Syarat Bantuan Pengadaan Pakaian Seragam Sekolah untuk Siswa SD SMP SMA dari Pemerintah

BACA JUGA:Beasiswa Unggulan 2024: Membuka Peluang Pendidikan Tinggi Bagi Putra-Putri Terbaik Bangsa

Cek Melalui Aplikasi Jaga.id

Kamu juga bisa menggunakan aplikasi Jaga.id untuk cek saldo KIP. Berikut caranya:

  • Download aplikasi Jaga.id dan login dengan akun terdaftar.
  • Pilih menu “Pendidikan”.
  • Masukkan data diri dan klik “Cari Sekolah”.
  • Pilih sekolah yang dimaksud dan klik menu “Program Sekolah”.
  • Masukkan nomor KIP atau NISN dan klik “Cari”.
  •  
  • Informasi saldo KIP akan muncul di layar.

Adapun besaran bantuan PIP yang diterima oleh siswa berbeda-beda. Ini tergantung pada jenjang pendidikan. Berikut ini adalah rincian besaran PIP berdasarkan jenjang pendidikan:

  • Siswa SD/SDLB/Paket A: Rp450.000 per tahun.
  • Siswa SMP/SMPLB/Paket B: Rp750.000 per tahun.
  • Siswa SMA/SMK/SMALB/Paket C: Rp1.000.000 per tahun.

Demikian cara cek saldo PIP di tabungan PIP melalui HP. Semoga bermanfaat.***

Kategori :