Anak Berkebutuhan Khusus Harus Juga Diimuniasi? Ini Penjelasan Pakar

Jumat 26-07-2024,17:33 WIB
Reporter : Gatot Wahyu
Editor : Gatot Wahyu

"Anak berkebutuhan khusus (ABK) terkait gangguan perilaku, misal autism, ADHD, down syndrome, bisa diberikan karena secara fisik sehat. Tidak ada masalah," imbuhnya.

Bahkan, ABK seperti anak lainnya yang masih butuh untuk dipenuhi kebutuhan dasarnya, termasuk imunisasi.

"Imunisasi merupakan salah satu kebutuhan dasar anak. Jadi kalau orang tua tidak memberikan imunisasi, kita kategorikan dia melentarkan," tandasnya.(zahro)

 

Kategori :