Yuk intip Keunggulan dan Spesifikasi Dari PlayStation 5

Kamis 21-03-2024,22:06 WIB
Reporter : Yoga Pamungkas
Editor : Dimas Satriyo

JAKARTA,RADARPENA.CO.ID -  Seperti  yang diktahui, PS5 merupakan konsol game terbaru dari Sony yang dirilis pada November tahun 2020. 

Adapaun saat ini PS5 membawa peningkatan signifikan di sektor performa dibanding pendahulunya, PS4.

Dibawah ini meruapkan spesfifikasi yang diatawarkan ps 5 saat ini

Prosesor

CPU AMD Zen 2 8-core dengan clock speed hingga 3.5 GHz, memastikan kelancaran permainan.

Memori

GDDR6 16GB untuk menjalankan game-game berat dengan mulus.

BACA JUGA:Gamer Wajib Punya! Intip Bocoran Spesifikasi PlayStation 5 Pro Serta Tanggal Rilisnya

BACA JUGA:Spesifikasi Redmi Note 13 Pro 4G: HP yang Tampil Menonjol dengan Kamera 200 MP OIS

Penyimpanan

Custom SSD berkapasitas 825GB (ada versi baru dengan 1TB) untuk loading game yang super cepat. Kapasitas ini masih bisa ditambah dengan SSD tambahan.

Grafis

GPU AMD RDNA 2 dengan 36 Compute Units berkecepatan 2.23 GHz, mampu menghasilkan visualisasi memukau dengan dukungan resolusi hingga 8K.

Audio

Tempest 3D AudioTech untuk pengalaman audio 3 dimensi yang imersif.

Kategori :