Disadur dari Dinkes Kalteng.go.id dijelaskan protein hewani adalah salah satu zat gizi berupa protein yang berasal dari bahan makanan lauk hewani dan terdapat disekitar kita.
Jenis-jenisnya banyak sekali, misalnya berbagai jenis ikan baik dari ikan laut, sungai maupun dari tempat lainnya.Berbagai jenis telur ayam, bebek, puyuh, angsa dan lain-lain.
Juga ada di hati ayam, bebek, angsa, burung, dan unggas lainnya bisa berasal dari daging Sapi, Kambing, Domba, Rusa , Kerbau, Babi dan lainnya.
Berikut jenis-jenis makanan yang harus dibatasi penderita batu ginjal
1. Ikan baik laut maupun ikan air tawar
2. Telur baik ayam, bebek, puyuh, angsa
3. Hati ayam
4. Daging Bebek
5. Daging Ayam
6. Daging Burung
7. Daging Sapi
8. Daging Kambing
9. Daging Domba
10.Daging Rusa
11.Daging Kerbau
Untuk pencegahan stunting, mengkonsumsi protein sangat tepat, karena mengandung asam amino yang lengkap.