Jangan Sembarangan Konsumsi Daging Anjing atau Bisa Terjangkit 5 Penyakit Ini!

Minggu 04-02-2024,13:45 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Anjing memerlukan vaksinasi rabies untuk menghilangkan virus tersebut. 

Tidak ada jaminan anjing yang dikonsumsi tidak terkena rabies sehingga hal ini membahayakan. 

Selain itu, belum ada obat untuk rabies sehingga konsumsi daging anjing tetap berisiko menyebarkan rabies.

 

 

2. Kolera 

Efek samping lainnya dari makan daging anjing adalah terinfeksi kolera. 

Daging anjing mengandung bakteri penyebab kolera. 

Orang yang memakannya bisa tertular bakteri ini dan terkena kolera. 

Menurut WHO, makan daging anjing bahkan dikaitkan dengan peningkatan risiko terkena kolera sebesar 20 kali lipat. 

Bakteri kolera menyebabkan pengidapnya mengalami diare parah dan dehidrasi. 

Jika tidak diobati, kolera dapat menyebabkan kondisi fatal bagi kesehatan.

3. Radang pembuluh darah 

Konsumsi daging anjing juga dapat menyebabkan peradangan pada pembuluh darah. 

Hal ini terjadi karena anjing menularkan parasit Trichinellosis ke manusia yang memakannya. 

Kategori :