Berikut ini posisi yang dibutuhkan dan kualifikasi umum:
-
Brilian Internship Program (Fungsi Frontliner)
Kualifikasi umum:
- Pendidikan minimal SMA/SMK dengan nilai rata-rata 7
- Pendidikan D1-S1 dengan IPK minimal 2.75
- Usia minimal 18 tahun maksimal 20 tahun (belum berusia 21 tahun saat mengikuti seleksi) untuk SMA/SMK
- Berusia maksimal 24 tahun (belum berusia 25 tahun saat mengikuti seleksi) untuk D1-S1
- Fresh graduate lebih diutamakan
- Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama pemagangan
- Memiliki skill komunikasi yang baik
- Berpenampilan menarik
- Diutamakan berdomisili di wilayah unit kerja setempat
Berkas Lamaran :
- Surat lamaran
- Curriculum vitae (CV)
- Melampirkan KTP, NPWP, SKCK, KK, transkrip nilai dan ijazah
- Foto seluruh badan dan pas foto berwarna
- Surat keterangan belum menikah
- Berkas lamaran disusun/diatur sesuai urutan di atas
BACA JUGA:
- PT KAI Logistik Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Supervisor Accounting, Minat? Simak Persyaratannya
- Berikut Rekomendasi Website Lowongan Kerja Online Terbaik Dan Terpercaya
Daftar Gaji
Sebagai gambaran daftar gaji jika kamu lolos di Bank BRI:
- Sales Staff: Rp2,4 juta
- Staf Gadai: Rp2,5 juta
- Customer Service: Rp3,4 juta
- Marketing: Rp3 juta
- Back Office Fresh Graduate: Rp3,1 juta
- Teller Bank: Rp3,2 juta
- Account Officer Micro: Rp3,2 juta
- Relationship Staff: Rp4 juta
- Supervisor: Rp4 juta
- Sales Manager: Rp5,6 juta
- Bank Auditor: Rp6,5 juta
- STA Executive: Rp7 juta
- Payroll Supervisor: Rp8 juta
- Assistant Manager: Rp14 juta
- IT Supervisor: Rp16,5 juta
- IT Service Manager: Rp21 juta
Perlu diketahui bahwa gaji yang tertera di atas mungkin akan berbeda di setiap daerah, lulusan, dan kelas jabatan.
Selain itu, jumlah gaji yang berbeda antara pegawai bank juga bisa tergantung pada posisi dan lamanya berkerja.
BACA JUGA:
- Bank BNI Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Bancassurance Specialist Syariah, Gaji Rp3,7 Juta, Minat?
- Bank BTN Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Officer Development Program, Fresh Graduate Boleh Daftar!
BRI menyediakan berbagai fasilitas yang menarik bagi karyawannya, seperti tunjangan kesehatan, tunjangan pendidikan, program pelatihan dan pengembangan, serta kesempatan untuk naik jabatan.
Selain itu, Bank BRI memiliki budaya perusahaan yang inklusif dan berkembang, dengan nilai-nilai seperti kerjasama, kejujuran, disiplin, dan keberagaman yang ditekankan.
Cara Melamar
Bagi kamu yang tertarik untuk melamar, bisa langsung mendaftar dengan mengirimkan berkas lamaran ke Kantor Cabang BRI Tanjung Tabalong, Jalan Putri Zaleha No.2 Tanjung Tabalong.
Kamu juga dapat langsung mendaftar secara online dengan mengisi form pendaftaran melalui link https://bit.ly/FORMBIPBRI.
Pendaftaran ini dibuka hingga tanggal 30 November 2023 dan pelamar tidak dipungut biaya apa pun. Hanya pelamar yang memenuhi kriteria yang akan diproses ke tahap selanjutnya.
Demikianlah informasi mengenai lowongan kerja BRI edisi November 2023. Semoga bermanfaat!