4. Berikan pada anak dan bisa dikonsumsi sebanyak 1 sampai 2 kali sehari.
BACA JUGA:
Itulah resep ramuan herbal alami untuk atasi panas anak ala Zaidul Akbar yang bisa Anda coba untuk membantu menurunkan demam pada anak.
Namun, jika ingin mendapatkan hasil maksimal dan cepat menurunkan panas anak, Anda bisa mengompres bagian ketiak dan selangkangan anak menggunakan air hangat kuku.
Resep ramuan herbal alami ala dr. Zaidul Akbar untuk mengatasi panas anak di atas bisa dikonsumsi untuk bayi berusia 6 bulan ke atas.***