Kumpulan Contoh Soal TWK CPNS 2023 yang Diprediksi Muncul pada Tes SKD Lengkap dengan Kunci Jawaban

Kamis 05-10-2023,08:30 WIB
Reporter : Puspa Sari Dewi
Editor : Dimas Satriyo

C. Menjaga ketenangan saat hari raya Nyepi merupakan wujud perilaku sesuai nilai Ketuhanan Yang Maha Esa

D. Pelaksanaan pemilihan umum presiden dan wakil presiden secara serentak merupakan implementasi nilai kerakyatan

E. Penyelenggaraan pemerintahan yang bersih merupakan perwujudan nilai pancasila dan ketentuan dalam UUD NRI Tahun 1945

Jawaban: A

BACA JUGA:

4. Digunakan sebagai dasar untuk mengatur pemerintahan negara, mengatur seluruh penyelenggaraan negara baik di tingkat pusat maupun daerah, merupakan fungsi dan kedudukan Pancasila sebagai ....

A. Dasar negara

B. Ideologi nasional

C. Kepribadian bangsa

D. Pandangan hidup bangsa

E. Nilai luhur bangsa

Jawaban: A

 

5. Nilai yang merupakan kesatuan antara pola pikir, perasaan, ucapan, dan perilaku yang selaras dengan hati nurani dan norma yang berlaku disebut ....

A. Integritas

B. Disentralisasi

Kategori :