Hari Keberuntungan : 19 September 2023
Shio Kuda, menurut ramalan shio bulan ini, Anda harus berhati-hati.
Jangan biarkan pengaruh buruk dari orang sekitar yang membawa aura negatif mengacaukan pikiran Anda.
Tindakan yang berani akan membawa manfaat besar untuk Anda, meski itu adalah tindakan kecil sekalipun.
8. Shio Kambing (1931, 1943, 1955, 1967, 1979, 1991, 2003, 2015)
Hari Keberuntungan : 22 September 2023
Shio Kambing, ramalan shio bulan September 2023 memprediksi keberuntungan Anda cukup kecil.
Meski begitu, jika Anda bertekad kuat untuk mengendalikan takdir, Anda tidak membutuhkan keberuntungan.
Yakini bahwa hasil tak akan mengkhianati usaha Anda.
9. Shio Monyet (1932, 1944, 1956, 1968, 1980, 1992, 2004, 2016)
Hari Keberuntungan : 8 September 2023
Shio Monyet, menurut ramalan shio bulan ini, keberuntungan akan mendekati Anda dengan cara yang unik tak terduga.
Ada peringatan kecil yang memungkinkan Anda menghindari kemalangan di bulan ini.
Hewan dan serangga yang terkenal dengan sifat tekun akan membawa keberuntungan bagi Anda bulan September 2023 ini.
10. Shio Ayam (1933, 1945, 1957, 1969, 1981, 1993, 2005, 2017)
Hari Keberuntungan : 9 September 2023
Shio Ayam, ramalan shio bulan ini memprediksi Anda dapat menciptakan keajaiban dan menyelesaikan berbagai pekerjaan.
Hal yang perlu jadi catatan adalah menghindari pikiran negatif.