JAKARTA, RADARPENA - Makanan yang satu ini memang tak diragukan lagi kenikmatannya, ayam bakar madu adalah makanan yang paling mudah dijumpai pada menu restoran.
Bumbu marinasi yang meresap dan ditambah dengan olesan madu saat dibakar membuat banyak orang menyukai makanan yang satu ini.
Ayam bakar madu akan lebih nikmat bila dipadukan dengan sambal terasi dan nasi hangat serta lalapan.
Selain mentega dan kecap, kamu bisa menggunakan madu, rasa ayam kian nikmat dengan sensasi manis khas madu.
BACA JUGA:
- Resep Ikan Bakar Padang Yang Menggugah Selera Makanmu, Simak Yuk Cara Buatnya!
- Resep Ikan Nila Asam Manis Pedas Dan Crispy Ala Resto Yang Mudah Dibuat, Dan Bikin Nikmat! Yuk, Simak !
Penasaran dengan resepnya? Tenang saja, Kamu juga bisa loh membuat ayam bakar madu yang juicy dan enak untuk di rumah.
Berikut ini adalah resep dan bahan untuk membuat Ayam bakar madu.
Bahan-Bahan yang diperlukan :
- 1/2 kg daging ayam, potong sesuai selera
- 2 batang serai, digeprek
Bumbu Halus :
- 6 siung bawang merah
- 2 butir kemiri
- 1 sdt lada
BACA JUGA:
- Resep Ayam Goreng Mentega yang Enak dan Gurih, Yuk Simak!
- Resep Ikan Kembung Bumbu Acar Kuning Yang Menggugah Selera, Yuk Simak!
Bumbu Oles :
- 3 sdm minyak sayur
- kecap secukupnya
- 5 siung bawang putih, dihaluskan
- madu secukupnya
- 1 sdt garam
Cara Membuat :
- Masak ayam potong sekitar 15 menit, sedangkan untuk ayam pejantan atau ayam kampung membutuhkan waktu masak yang lebih lama hingga dagingnya empuk.
- Ungkep ayam minimal 3 jam agar daging menjadi lebih empuk dan bumbu meresap sempurna.
- Jangan oles madu saat ayam bakar masih panas, karena dapat menghilangkan khasiat dari madu itu sendiri.
- Pilih alat bakaran/panggangan anti lengket agar hasil bakaran/panggangan merata sempurna.
- Gunakan api kecil saat membakar/memanggang agar panas tersebar secara perlahan hingga merata sehingga ayam bakar tidak cepat gosong.
- Panggang bagian kulit terlebih dahulu untuk menghasilkan permukaan ayam yang crispy, namun dagingnya tetap juicy serta aroma yang menggugah selera.
BACA JUGA:
- Menu Resep Rawon Kuah Hitam Yang Nimakt Dan Lezat, Cocok Untuk Disajikan Saat Kumpul Keluarga
- Resep Ayam Goreng Kalasan Khas Jogja Ini Harus Kamu Coba, Rasanya Nikmat Dan Mantap Untuk Disantap
Nah, itu tadi resep simple Ayam bakar madu yang dapat kamu coba sendiri membuatnya dirumah. Selamat mencoba.***