JAKARTA, RADARPENA - Babak final Liga Champions 2022 2023 antara Man City Vs Inter Milan akan dilaksanakan pada 11 Juni 2023 pukul 02.00 WIB.
Pertandingan antara Inter Milan dengan Man City akan dilaksanakan di Ataturk Olympic Stadium, Istanbul, Turki.
Pada pertandingan sebelumnya, The Citizen berhasil melaju ke partai puncak Liga Champions setelah menyingkirkan Real Madrid dengan skor 5-1.
BACA JUGA:Lahan Kebun Binatang Segera Diambil Alih
Sementara Inter Milan berhasil masuk final Liga Champions setelah berhasil mengalahkan AC Milan dengan skor agregat 3-0.
Pelatih The Citizen, Pep Guardiola hampir dipastikan dapat menurunkan skuad terbaik untuk final Liga Champions lawan Inter Milan.
Man City pada pertandingan lain, berhasil mengantongi dua trofi yaitu Piala FA dan Liga Inggris.
BACA JUGA:Pembangunan Teras Cihampelas Tahap 2 Berjalan, Ini Konsepnya
Dipastikan bahwa Inter Milan akan absen satu pemain yaitu Joaquin Correa dan Henrikh Mkhitaryan, dikarenakan mengalami cedera masalah betis saat melawan Fiorentina di final Coppa Italia.
Man City berusaha untuk merebut piala Liga Champions agar menyempurnakan catatan manis di musim ini.
Pertandingan ini adalah pertemuan pertama kali antara Inter Milan dengan Man City di Liga Champions.
BACA JUGA:Pembangunan Teras Cihampelas Tahap 2 Direncanakan September Selesai
Sejarah Man City yaitu tim yang berhasil mencetak gol terbanyak di Liga Champions musim ini dengan meraih 31 gol dan hanya mengalami 5 kebobolan di 12 pertandingan.
Head To Head :
5 Laga terakhir Man City :