Buntut Dugaan Pemerasan di DWP, 18 Oknum Polri Diamankan Propam
Divisi Propam Polri buntut dugaan pemerasan penonton Djakarta Warehouse Project (DWP) untuk melakukan tes urine.-Istimewa-
"Koordinasi Narkoba Polda," ujarnya.
Diketahui sejumlah penonton DWP dari Malaysia mengaku jadi korban pemerasan oleh oknum kepolisian.
Ada 400 penonton mengaku jadi korban pemerasan oleh oknum polisi dengan nilai mencapai 9 juta ringgit atau sekitar Rp32 miliar. (Rafi Adhi)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: