Rekomendasi Aplikasi Terbaik Trading Kripto Juli 2024, Peluang Investasi yang Menjanjikan
Bagi sebagian, ini adalah peluang investasi yang menjanjikan, sementara bagi yang lain, ini adalah cara baru untuk melakukan transaksi keuangan.--Yahoo Finance
Kekurangan:
- Belum terdaftar di BAPPEBTI, sehingga perlu kehati-hatian dalam penggunaannya.
- Verifikasi KYC yang tergolong ketat.
- Biaya trading yang bervariasi tergantung jenis transaksi.
BACA JUGA:
- Aplikasi Penambangan Uang Kripto, Yuk Telusuri Penjelasannya
- Mengenal Mata Uang Kripto, Bisakah Menjadi Alat Pembayaran Masa Depan?
4. Pintu
Kelebihan:
- Platform yang ramah pengguna, cocok untuk pemula.
- Proses pendaftaran dan verifikasi yang mudah dan cepat.
- Menawarkan fitur edukasi dan literasi tentang kripto.
- Biaya trading yang tergolong rendah.
- Memiliki program referral yang menarik.
Kekurangan:
- Pilihan aset kripto yang lebih sedikit dibandingkan platform lain.
- Tidak memiliki fitur margin trading dan futures trading.
5. Pluang
Kelebihan:
- Platform yang fokus pada investasi kripto jangka panjang.
- Menawarkan fitur investasi kripto secara otomatis dengan modal kecil.
- Memiliki tim profesional yang berpengalaman di bidang investasi.
- Tampilan antarmuka yang modern dan user-friendly.
Kekurangan:
- Pilihan aset kripto yang sangat terbatas, hanya Bitcoin dan Ethereum.
- Tidak memiliki fitur trading, hanya investasi.
- Biaya platform yang tergolong tinggi.
Itulah tadi beberapa aplikasi trading kripto yang resmi terdaftar oleh OJK. Namun perlu diingat sebelum melakukan trading, tentukan Kembali tujuan trading Anda. Apakah untuk trading jangka pendek atau jangka Panjang?
Dan pastikan bermain trading yang terdaftar secara legal di Indonesia seperti rekomendasi yang telah dijabarkan.
Sebelum memulai, pahami dulu cara trading kripto dan memulailah dari modal yang kecil dan jangan pernah berinvestasi lebih dari yang Anda mampu kehilangan.
Berani trading?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: