6 Hal Penting yang Harus Dihindari Ketika Alami Menstruasi

6 Hal Penting yang Harus Dihindari Ketika Alami Menstruasi

--

Ini karena infeksi tetap dapat menular ketika kamu melakukan seks tanpa pengaman. Perlu kamu ketahui bahwa kelembapan vagina yang meningkat saat menstruasi membuat bakteri bisa berkembang dengan cepat. Penggunaan kondom selama berhubungan intim saat haid juga membantu mencegah penyebaran infeksi dari tubuh kamu ke pasangan.

5. Stres

Stres merupakan salah satu faktor utama yang mempengaruhi menstruasi pada wanita. Jika pikiran rileks, hal itu memudahkan siklus menstruasi.

Karenanya, wanita harus menjauhkan diri dari stres selama menstruasi. Mengikuti latihan relaksasi tertentu atau melakukan meditasi, membantu mengelola stres, terutama selama haid. 

BACA JUGA:Jangan Marah! Ini Cara Jitu Menanggapi Kritik Anak dengan Bijaksana

6. Beraktivitas penuh tanpa istirahat

Ketika haid, usahakan untuk selalu menjaga kondisi fisik dan beristirahat cukup di tengah aktivitas yang dilakukan sehari-hari. Sebab, melakukan aktivitas yang padat sampai kurang tidur saat haid tentunya bisa menyebabkan kamu sangat kelelahan. Di samping itu, rasa nyeri pada otot dan kram yang sering dirasakan saat haid bisa menjadi semakin parah. Jadi, usahakan untuk selalu beristirahat cukup.

7. Merokok

Wanita yang merokok saat haid diketahui lebih rentan mengalami kram perut yang cukup parah.

Bukan hanya itu, nikotin yang terkandung di dalam rokok juga bisa menyebabkan haid tidak teratur dan memicu peradangan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: