Menopause Lebih Dini Bisa Saja Muncul, Tanda-Tandanya Bisa Dipelajari Dari Sekarang
dijelaskan beberapa faktor penyebab menopause dini--freepik.com
JAKARTA,RADARPENA.DISWAY.ID - Penting untuk diketahui faktor yang menyebabkan menopause muncul lebih dini pada wanita.
Hal ini dikarenakan terdapat beberapa kasus yang terjadi wanita mengalami menopause sebelum waktunya.
Umumnya, menopause sendiri akan terjadi ketika seorang wanita berusia sekitar 45-55 tahun.
Namun terkadang ada beberapa kasus seorang mengalami menopause sebelum menginjak usia tersebut.
Maka dari sangat penting bagi kita, terutama kaum perempuan, untuk mengetahui penyebab kenapa menopause ini terjadi sebelum 40 tahun sedini mungkin.
Hal ini dilakukan agar kita nantinya bisa terhindar dari permasalahan yang mungkin muncul.
Apa sih menopause itu?
Menopause adalah suatu kondisi ketika produksi hormon reproduksi berhenti sehingga menyebabkan seorang wanita tidak bisa lagi mengalami siklus menstruasi.
- BACA JUGA:Wanita Gen Z Harus Tahu, Rahasia Wajah Glowing Bebas Bruntusan
- BACA JUGA:Gak Kalah dengan Pria! Wanita Juga Bisa Jadi Berkelas dan Disegani Orang
Beberapa faktor yang menyebabkan menopause muncul lebih dini adalah sebagai berikut:
1. Genetik
Faktor yang menjadi penyebab menopause muncul lebih dini yang pertama adalah karena faktor genetik.
Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa seorang wanita dengan ibu yang memiliki riwayat menopause dini, ia juga akan lebih rentan mengalami hal serupa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: