Cara Mudah dan Cepat Mengganti Password Akun Gmail, Ikuti Tahapan Ini

Cara Mudah dan Cepat Mengganti Password Akun Gmail, Ikuti Tahapan Ini

ilustrasi logo gmail --tangkapan layar

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Anda memiliki kemampuan untuk mengubah password atau kata sandi Gmail karena pertimbangan keamanan atau untuk mereset password jika terlupa.

Prosedur untuk mengganti password Gmail sangatlah simpel dan cepat.

Password akun Google digunakan untuk akses berbagai layanan Google, termasuk Gmail dan YouTube.

Pengguna diberi opsi untuk mengubahnya jika menginginkan kombinasi yang lebih aman. Apabila pengguna lupa password masuk akun Gmail, mereka dapat melakukan pengaturan ulang.

Dibawah ini  cara ganti Password Gmail dengan cepat

- Cara Ganti Password Gmail di Android

- Buka aplikasi Setelan di perangkat Android.

- Pilih Google > Kelola Akun Google Anda.

- Klik opsi Keamanan di bagian atas.

- Pilih Sandi di bagian Login ke Google.

- Masukkan password baru.

- Klik Ubah Sandi.

BACA JUGA:Disney Plus Ikuti Jejak Netflix Bikin Larangan Berbagi Password Untuk Nonton, Cek Skema Bea Langganan-nya!

BACA JUGA:Waspada Pencurian Jaringan! Cara Mudah Ganti Password Wifi Untuk Berbagai Provider di 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: