Hasil Indonesia Masters 2024: Ginting Lolos Perempat Final Usai Singkirkan Wakil Malaysia
Hasil Indonesia Masters 2024 Anthony Ginting Menang -Foto: Screenshot Instagram/@badminton.ina-
Usai jeda interval, Anthony Ginting kembali memberikan perlawanan pada wakil China.
Tunggal putra Indonesia sukses mencuri poin beruntun dan berhasil memimpin dengan skor 15-10.
Wakil tunggal Malaysia terus berusaha menekan jalannya pertandingan hingga berhasil menambah dua poin di gim kedua.
Namun sayangnya wakil tunggal Malaysia hanya mampu meraih 17 poin.
Anthony Sinisuka Ginting berhasil unggul di gim kedua dengan skor 21-17 dengan total waktu pertandingan 53 menit.
Di babak 8 besar Anthony Ginting hanya tinggal menunggu pemenang antara Su Li Yang dari Taiwan vs Loh Ken Yew wakil Singapura.
Demikianlah hasil pertandingan Indonesia Masters 2024 Anthony Ginting sukses lolos ke babak delapan besar yang akan dilaksanakan pada 26 Januari 2024 mulai pukul 13.30 WIB.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: