Lagi! Puluhan Warga Rohingya Mendarat di Kabupaten Aceh Timur
Selanjuntya, Menurut informasi untuk saat ini pihaknya masih melakukan koordinasi dengan pemerintah daerah setempat.
Adapun para pengungsi ini ditemukan di sejumlah lokasi yang berbeda-beda Mereka ini diduga berpencar setelah turun dari kapal.
Pengungsi yang yang datang ini, merupakan gelombang ke-10 Rohingya yang mendarat di Aceh sejak 14 November 2023.
Yang mana Empat gelombang mendarat di Pidie, dua gelombang di Sabang, Aceh Timur dua gelombang dan Aceh Besar, Bireuen masing-masing satu gelombang.
BACA JUGA:Warga Aceh Utara Dorong Kembali Kapal Pengungsi Rohingya ke Laut
BACA JUGA:Ratusan Pengungsi Rohingya Kembali Mendarat di Provinsi Aceh dengan 2 Perahu
Selanjuntnya, adapun resopon masyarakat setempat yang terkejut ketika melihat puluhan para pengungsi Rohingya yang datang.
Mereka sedang berada di semak-semak kampung mereka, seperti tamu yang tidak diundang.
Dilansir dari beberapa sumber Zamzami yang merupakan warga setempat, mengatakan para rohingya itu masuk ke Gampong Seuneubok Baroh dengan cara diam-diam lalu bersembunyi di semak-semak untuk menghindari diusir oleh masyarakat setempat.
"Para imigran Rohingya tersebut pertama kali diketahui oleh salah seorang warga yang curiga dengan adanya pergerakan di semak-semak.
Karena curiga, kemudian salah seorang warga tersebut mendatangi semak-semak dan langsung dikejutkan keberadaan imigran Rohingya tersebut, " ucapnya.
BACA JUGA:Hampir Tengah Malam, 135 Orang Rohingya Jadi Tamu Tak Diundang di Kantor Gubernur Aceh
BACA JUGA:Indonesia Belum Pulangkan Rohingya karena Prinsip Non-Refoulement, Apa Artinya?
Ketika ditanya, para pengungsi ini mengaku sudah membayar Rp50 juta hingga Rp66 juta per orang untuk dapat naik ke kapal dari Bangladesh ke Indonesia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: