Siapa Plt Pengganti Firli Bahuri Sebagai Ketua KPK? Ini Kata Istana

Siapa Plt Pengganti Firli Bahuri Sebagai Ketua KPK? Ini Kata Istana

Sekadar informasi, berdasarkan fakta Penyidikan maka pada Rabu (22/11/2023) sekira pukul 19.00 bertempat diruang gelar perkara direktorat reserse kriminal khusus, telah dilaksanakan gelar perkara dengan hasil ditemukannya bukti yang cukup untuk menetapkan Firli Bahuri selaku ketua KPK RI sebagai tersangka dalam tindak pidana korupsi atau pemerasan.

Firli telah diperiksa sebanyak dua kali di Bareskrim Polri. Pertama dia diperiksa pada Selasa (24/10/2023), Kepolisian memeriksa Firli selama tujuh jam.

BACA JUGA:

Kemudian, masuk ke pemeriksaan tambahan atau kedua, Firli Bahuri sempat mangkir dua kali karena tidak menghadiri panggilan Bareskrim. Alasannya, pada 7 November 2023 tidak hadir karena perjalanan dinas ke Aceh.

Selanjutnya, pada 13 November 2023 Firli absen karena sudah agenda memenuhi panggilan Dewas KPK. Uniknya, pada kesempatan yang sama Dewas KPK juga sudah mengumumkan bahwa pihaknya tidak bisa melakukan pemeriksaan karena ada agenda rapat di luar kota.

Alhasil, dua agenda pemeriksaan dari Polda Metro Jaya dan KPK tidak dihadiri oleh Firli. Setelahnya, Biro Hukum KPK meminta pemeriksaan Firli dilakukan di Bareskrim pada 16 November 2023 dan kemudian dikabulkan tim penyidik kepolisian dengan agenda pemeriksaan 10.00 WIB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: