Berikut Teks Sumpah Pemuda Dan Nilai-Nilai Yang Terkandung Dalam Teks Sumpah Pemuda
Pertama: Kami putra dan putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia.
Kedua: Kami putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia.
Ketiga: Kami putra dan putri Indonesia, menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia.
- BACA JUGA:20 Link Twibbon Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023, Desain Keren dan Cocok untuk Bingkai Foto
- BACA JUGA:Memaknai Sumpah Pemuda Indonesia di Era Milenial dan 8 Fakta yang Harus Diketahui
Arti sumpah pemuda
Pentingnya sumpah pemuda bagi masyarakat Indonesia. Janji tersebut mencerminkan rasa memiliki, persatuan, dan cinta yang mendalam terhadap negara.
Sumpah Pemuda menunjukkan tekad kuat pemuda Indonesia untuk memperjuangkan kemerdekaan dan pembebasan dari penjajahan bangsa asing.
Maka dari itu, sumpah pemuda tersebut menunjukkan rasa nasionalisme dan kecintaan pemuda Indonesia terhadap tanah air serta menunjukkan bahwa mereka siap memperjuangkan kemerdekaan bangsa Indonesia.
Nilai-nilai yang terkandung dalam teks sumpah pemuda
1. Sebagai Pemersatu Perjuangan Bangsa Indonesia
Lahirnya sumpah Pemuda menjadi titik awal perjuangan para pemuda dan pemudi dalam mengalahkan penjajahan Indonesia.
Bahkan, mereka merelakan waktu, pikiran, tenaga dan hartanya untuk menyatukan perjuangan bangsa Indonesia.
BACA JUGA:Inilah Peristiwa 28 oktober 1928 yang Menjadi Sejarah Bangsa Indonesia
2. sebagai kebanggaan berbahasa Indonesia
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: