Gubernur Apresiasi Training leadership, Rumah eks Kediaman Bung Karno diresmikan Paska Revitalisasi

Gubernur Apresiasi Training leadership, Rumah eks Kediaman Bung Karno diresmikan Paska Revitalisasi

Di sisi lain, Ketua Pemuda ICMI Provinsi Bengkulu Alfarabi mengatakan,  Training Leadership ini diikuti oleh perwakilan SMA/SMK/ Madrasah serta juga dari mahasiswa dan Organisasi Kepemudaan.

"Kegiatan ini sebagai wadah buat generasi muda di Bengkulu  ini untuk mempersiapkan diri untuk menjadi seseorang pemimpin, ''paparnya

karena pemimpin. Itu tidak hanya diwacanakan namun perlu adanya panutan-panutan yang perlu dicontohkan dalam kehidupan sehari-hari.

Direktur kebudyaan Kemendikbudristek resmikan Revitaliasi Rumah bekas Kediaman Bung Karno

Sementara itu pada bagian lain Direktur Pelindungan Kebudayaan Kemendikbudristek Resmikan Revitalisasi Rumah Bekas Kediaman Bung Karno di Bengkulu

Rumah Bekas Kediaman Bung Karno di Bengkulu merupakan rumah yang pernah ditempati oleh Bung Karno pada tahun 1938-1942 setelah dipindahkan dari Ende.

Rumah ini menjadi saksi sejarah perjuangan pergerakan menuju Indonesia Merdeka.

Nilai Penting Sejarah dari bangunan inilah sebagai dasar Kemendikbudristek menetapkan bangunan ini menjadi Cagar Budaya Peringkat Nasional 

 Direktur Pelindungan Kebudayaan Kemendikbudristek Judi Wahjudin mengatakan  revitalisasi Rumah Bekas Kediaman Bung Karno di Bengkulu

Ini terwujud atas kerja sama antara Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah VII dengan Bank Indonesia melalui Program Sosial Bank Indonesia Perwakilan Provinsi Bengkulu yang telah berjalan dengan lancar sejak Bulan Agustus-September 2023.

"Terima kasih kami ucapkan kepada Bank Indonesia, yang telah bekerja sama dengan Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah VII melaksanakan Revitalisasi Rumah Bekas Kediaman Bung Karno di Bengkulu," kata Judi Wahjudin saat meresmikan Revitalisasi Rumah Bekas Kediaman Bung Karno di Bengkulu, Sabtu (16/9) (**)

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: